proses mengatasi masalah yang dialami guru dan persiapan uji kompetensi yang seru
pengukuran kompetensi diri dengan cara-cara baru
penyusunan oleh para juru ahli dan praktisi serta terkurasi
asesmen bergamifikasi yang menguji pemahaman konseptual terhadap kompetensi guru.
(Tersedia di Level Daerah)
asesmen bergamifikasi berbentuk Situational Judgement Test (SJT) yang menguji kemampuan guru menyelesaikan persoalan di lapangan. Di sini guru langsung mendapat inspirasi praktis.
(Tersedia di Level Daerah)
Debat untuk menguji kemampuan terhadap sejumlah isu kekinian/kontekstual terkait kompetensi guru
(Tersedia di Level Nusantara)
Gelombang
|
Pendaftaran
|
Pelaksanaan
|
---|---|---|
I
|
30 April - 5 Juni 2024
|
8 - 9 Juni 2024
|
II
|
30 April - 12 Juni 2024
|
15 Juni 2024
|
III
|
30 April - 19 Juni 2024
|
22 - 23 Juni 2024
|
IV
|
30 April - 3 Juli 2024
|
6-7 Juli 2024
|
V
|
30 April - 10 Juli 2024
|
13 - 15 Juli 2024
|
VI
|
30 April - 5 Agustus 2024
|
9 - 11 Agustus 2024
|
Akhir
|
30 April - 5 September 2024
|
8 September 2024
|
Gelombang
|
Pelaksanaan
|
Peserta
|
Lokasi Pelaksanaan
|
|
---|---|---|---|---|
VI
|
9 Agustus 2024
|
Pengawas Sekolah
|
untuk semua daerah secara DARING (Online) melalui Zoom
|
|
10 Agustus 2024
|
Kepala Sekolah
|
|||
11 Agustus 2024
|
Guru
|
|||
Akhir
|
8 September 2024
|
Guru
|
secara DARING (Online) melalui Zoom
|
Pada tampilan HP, gulir/scroll/geser ke kanan untuk melihat tabel lebih lengkap
"Ini jenius orang dibalik CCG, soalnya betul-betul menggambarkan kondisi masalah dan rekan guru di lapangan, lalu memilih aksi yang sesuai."
Muhamad Toha
Guru SDN 011 Beringin Jaya
Menarik sekali.
Seru banget!
Meski deg-degan saat membaca teks masing-masing tantangan.
Andi Zupriaty
Guru PNS - SMKN 7 Pangkep
"Saya sungguh terharu, akhirnya melalui CCG nanti, guru bisa mendapat umpan balik agar lebih efektif dan efisien meningkatkan kompetensi."
M. Zaenuri Arif
Universitas Pendidikan Indonesia
Ketua tim mengisi formulir berupa data: 3 peserta dan 1-3 pendukung.
Ketua tim melakukan proses pembayaran sesuai petunjuk yang dikirim lewat whatsapp & email
Yuk pakai Twibbon
dan posting di facebook, instagram, whatsapp
________
Gunakan caption
Saya siap Naik Level! Di #CerdasCermatGuru
Saya juga ajak kamu (mention 3 teman)
Cerdas Cermat Guru mengukur kompetensi guru pada aspek pedagogik, kepribadian, sosial dan profesional sesuai Perdirjen No. 2626 tahun 2023
Akan diselenggarakan secara luring di 34 Daerah Penyelenggara Temu Pendidik Nusantara XI.
Cerdas Cermat Guru bukanlah lomba yang menghasilkan pemenang, masing-masing orang akan mendapatkan predikat sesuai tantangan dicapai.
PIAGAM DIGITAL LEVEL DAERAH | ||||
Kategori | Pendatang | Pelancong | Petualang | Pengembara |
Konsep | 8 tantangan | 12 tantangan | 16 tantangan | 20 tantangan |
Praktis | 12 tantangan | 16 tantangan | 20 tantangan | 24 tantangan |
PIAGAM DIGITAL LEVEL NUSANTARA | ||||
Kategori | Pendobrak | Panutan | ||
Kriteria | Lulus Level Nusantara | Lulus Tantangan Kontekstual |
Peserta level daerah yang menyelesaikan tantangan pada jumlah tertentu, akan mendapat kesempatan mendaftar di level Nusantara
Peserta adalah tim perwakilan sekolah atau komunitas belajar atau program profesi guru dan dapat linstas mapel/jenjang karena tantangan pada #CerdasCermatGuru tidak terkotak-kotak pada jenjang tertentu.
Semua anggota tim baik peserta maupun pendukung akan mendapat piagam.
Copyright 2023 © Cerita Guru Belajar
Jika Anda mengalami kendala dalam scrolling, scroll di luar dari area Live Chat yang berwarna hitam.